Aksi Menolak Intimidasi
Seorang massa aksi dari Aliansi Rakyat Kebon Jeruk tengah melakukan seni teatrikal didepan DAOP II Stasiun Barat, Kota Bandung, Rabu (26/6/2017). Massa aksi menuntut agar tidak ada lagi intimidasi dari PT KAI yang tengah berencana akan kembali menggusur lahan milik rakyat.
Fotografer : Rafi Fachmi
Redaktur : Elya Rhafsanzani
Leave a comment