Pembuatan Langseng Produksi Lintas Pulau
Dua pekerja merakit langseng (tempat mengukus nasi) di sentra industri rumahan, Kampung Paledang Cikalang, Kecamatan Cileunyi, Kabupaten Bandung, Minggu (21/03/2023). Produksi langseng ini dilakukan secara manual oleh sembilan pekerja dengan memperoleh sebanyak 30 biji perhari, hal ini untuk memenuhi pesanan sekala lintas pulau diantaranya Kalimantan dan sumatera.
Fotografer: Dinda Mutiara/Suaka
Redaktur: Hizqil Fadl Rohman/Suaka
Leave a comment