Aksi Jawa Barat Bela Palestina
Narator berorasi di depan massa pada Aksi Jawa Barat Dukung Palestina di Gedung Sate, Jl. Dipenogoro, Kota Bandung, Sabtu (21/10/2023).


Merupakan wujud dukungan masyarakat Jawa Barat kepada Palestina, massa aksi bersama-sama melakukan Long-March dari Gedung Sate sampai Gedung Merdeka.
Fotografer: Hammam Zhofron Abdullah/Suaka Dedikasi
Redaktur: Hizqil Fadl Rohman
Leave a comment