SEMINAR KEBANGSAAN
Seminar kebangsaan dengan tema “Mengokohkan 4 Pilar Berbangsa dan Bernegara Sebagai Komitment Kebangsaan” ini diselenggaraan oleh Senat Mahasiswa Universitas (Sema-U) di Gedung Aula Anwar Musaddad, Senin (9/4/2018). Seminar ini merupakan rangkaian acara Dies Natalis UIN SGD Bandung ke-50 yang di isi oleh pemateri Ketua Sema-U Acep Jamaludin, Ketua Komisi VIII DPR RI Muhammad Ali Taher, dan Kepala Biro Sekertaris MPR RI Muhammad Rizal. Tujuan diadakan seminar ini adalah untuk membentuk karakter mahasiswa sesuai 4 pilar berbangsa dan bernegara.
Photographer : Lia Kamilah/Magang
Redaktur : Rafi Fachmi
Leave a comment