BUNYI INGATAN
Masyarakat berbondong menghadiri Aksi Kamisan Bandung yang ke-146 di depan halaman Gedung Sate, Bandung, Kamis (23/6/2016). Kamisan kali ini bertemakan “senandung Bandung, Bunyi Ingatan, Gema Peringatan” Kamisan yang biasanya diam, kini mencoba berkolaborasi dengan bunyi demi sebuah ingatan.
FOTOGRAFER : MOHAMMAD AZIZ PRATOMO
REDAKTUR : MOHAMMAD AZIZ PRATOMO
Leave a comment